Revisi UU Pertambangan, Dorong Investasi dan Peningkatan Ekonomi Indonesia

Direktur Pembinaan Program Mineral dan Batu Bara (Minerba) Kementerian ESDM Julian Ambassador Shiddiq mengungkapkan sejarah perkembangan sektor pertambangan Indonesia dan pentingnya revisi Undang-Undang Pertambangan Mineral dan Batu Bara. Dalam pemaparan materinya, ia menjelaskan bahwa hak-hak pertambangan di Indonesia telah berkembang sejak 1910, dengan berbagai perubahan regulasi yang dilaksanakan untuk menyesuaikan dengan kebutuhan investasi dan pengelolaan […]

Continue Reading

Kontribusi Minerba pada PDB 2023 Capai Rp2.198 Triliun

Sektor mineral dan batu bara (minerba) memberikan kontribusi signifikan terhadap produk domestik bruto (PDB) Indonesia pada 2023. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), kontribusi sektor ini mencapai Rp2.198 triliun atau 10,5 persen dari total PDB Indonesia yang sebesar Rp20.892 triliun. “Subsektor pertambangan dan penggalian berkontribusi sebesar Rp2.198 triliun atau 10,5% dari total PDB di Indonesia. […]

Continue Reading

Penerbitan Persetujuan RKAB, Kementerian ESDM: Sesuai Aturan

Penerbitan Persetujuan RKAB, Kementerian ESDM: Sesuai Aturan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) memastikan selalu menjalankan tugas dan fungsi kelembagaan sesuai dengan kewenangan yang dimiliki berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Termasuk pendelegasian dalam penerbitan persetujuan Rencana Kerja dan Anggaran Biaya (RKAB) mineral dan batubara, dilakukan secara akuntabel dan sesuai dengan prinsip tata kelola yang […]

Continue Reading

3 Komoditas Tambang Unggulan RI di Masa Depan!

Saat ini pemerintah tengah fokus mempersiapkan siklus komoditas tambang unggulan terbaru yang bakal jadi primadona di masa depan. Diperkirakan komoditas yang dipersiapkan ini memiliki sepak terjang yang berpengaruh untuk sektor tambang, mengingat tren dunia telah berganti menuju energi bersih dari energi fosil. Perencanaan ini pun turut dikonfirmasi langsung oleh Deputi Bidang Koordinasi Investasi dan Pertambangan […]

Continue Reading

Menteri Indonesia mengatakan Freeport dapat melanjutkan ekspor konsentrat tembaga

Pemerintah Indonesia telah sepakat untuk mengizinkan penambang tembaga PT Freeport Indonesia untuk melanjutkan ekspor konsentrat tembaga sampai perbaikan di pabrik peleburannya selesai, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral mengatakan kepada wartawan pada hari Jumat. Pemerintah sebelumnya telah memberikan pembebasan Freeport sampai akhir 2024 dari larangan ekspor konsentrat tembaga, karena perusahaan meningkatkan produksi di pabrik peleburan […]

Continue Reading

Pemodelan Melepaskan Dinamika Aliran Gas dalam Jahitan Batubara Selama Penambangan

Dalam sebuah artikel terbaru yang diterbitkan dalam jurnal Laporan Ilmiah, para peneliti mempresentasikan studi komprehensif tentang dinamika aliran gas di lapisan batubara selama ekstraksi gas, terutama di bawah pengaruh gangguan penambangan. Penelitian ini dimotivasi oleh kebutuhan untuk meningkatkan efisiensi ekstraksi gas sambil meminimalkan risiko yang terkait dengan emisi gas, yang dapat menyebabkan polusi lingkungan dan […]

Continue Reading